Thursday, January 24, 2008

Beberapa hari ini ga tahu kenapa saya sedang tertarik untuk belajar tentang "Manfaat Meta Tag Pada Search Engine", Soalnya setelah saya pelajari dan saya praktekan ternyata hasilnya tidak mengecewakan. Beberapa waktu yang lalu dengan memanfaatkan meta tag ini, blog Info baru bisa segera dapat terindex di search engine google dengan keyword "info baru".

Selang beberapa hari kemudian "keyword info baru" juga bisa terindex di serach engine yahoo urutan 1 - 10 of about 14,300,000 for info baru. Saya yakin bahwa keyword info baru bisa terindex di yahoo karena menggunakan "Meta Tag Description". Coba Anda perhatikan sejenak gambar di bawah ini :

Nampak sekilas pada gambar tersebut dengan tulisan "Having blog should be easy and fun. This blog guide you create a better blog", nah tulisan inilah yang saya gunakan pada "Meta Tag Description". Bagaimana, apakah Anda tertarik untuk "Memasang Meta Tag" pada blog Anda..? Jika Anda tertarik untuk memasangnya, silahkan ikuti langkah-langkah di berikut ini. Pada postingan sebelumnya menjelaskan bahwa ada tiga (3) Meta Tag yang betul-betul di pakai oleh Search Engine yaitu : "Description, Keyword, dan Robots". Berikut adalah cara memasang meta tag pada layout blogger :
  1. Login ke Account google Anda

  2. Klik "Layout" pada halaman Dashboard

  3. Pilih tab menu Edit HTML

  4. Setelah masuk ke halaman menu Editor HTML cari code berikut
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <b:skin><![CDATA[/*
  5. Kemudian sisipkan diantara dua baris kode meta-tag di atas yang Anda miliki.sehingga hasilnya tampil seperti di bawah ini :
    <title><data:blog.pageTitle/></title>
    <meta content='Ketikan description blog Anda disini' name='description'/>
    <meta content=''keyword1, keyword2,keyword3,keyword4' name='keywords'/>
    <meta content='INDEX, FOLLOW' name='robots'> </meta>
    <b:skin><![CDATA[/*

Mudah-mudahan dengan memasang Meta Tag tersebut web site Anda dapat segera terindex di Serarch Engine. Jika Anda masih merasa kesulitan untuk memasang meta tag pada blogger bisa Anda klik disini

14 comments:

Anonymous said...

waduh..makasih infonya, langsung dipasang neh...
jangan lupa mampir ya...

Anonymous said...

@bandot : Silahkan mas bandot di pasang mudah-mudahan bermanfaat..!!

Anonymous said...

tank for info..

Anonymous said...

Thx mas buat infonya

Admin said...

makasih mas infonya, padahal saya dah pasang eh pas ganti baju (template) ilang. ya dah pasang lagi deh :|

Syahuri said...

yow....sepertinya ini meta biasa mas eko....sekedar berbagi...bagaimana kalo sebelum keyword atau deskripsi kita tambah judul posting, seperti yang ditulis mbah cosa:
[meta expr:content='data:blog.pageTitle + " - blog deskripsi disino"' name='description'/]

[meta expr:content='data:blog.pageTitle + ", keyword one, keyword other, keyword lagi, dst"' name='keywords'/]

satu
dua
tiga
:D

Anonymous said...

@Syahuri : Thanks dah nambahin :D makin pinter aja nih mas syahuri :)

Anonymous said...

wah wah thanks infonya langsung saya praktekan di

http://highlight-football.blogspot.com/

mampir yah..http://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/4.gif
http://us.i1.yimg.com/us.yimg.com/i/mesg/emoticons7/4.gif

Anonymous said...

Trims ilmunya, aku coba praktekkan ya...

mampir atuh ke blog saya:
http://dedesuhaya.blogspot.com

Adhitya Sulistyawan said...

=))

dewa rental plasma said...

Kalau untuk meta tag halaman Postingan gimana Mas ? Apa ada yang tau ?
Btw terimakasih script nya

Software UM said...

Makasih atas infonya mas.

Meyliani, Bandung said...

kalo buat yahoo site explorer selalu ada pesan error kenapa yah? minta tolong buat rekan2 yg udah pengalaman. pesan error yaitu tag meta harus ditutup. blog saya adalah http://free-my-web.blogspot.com/.

cara-blog.co.cc said...

sobat,berguna banget nich infony, kunjungi blog saya jg y :)

Post a Comment

Please left your comment below