Friday, June 27, 2008

Melukis memang bukan suatu hal yang gampang, jika Anda tidak mempunyai bakat dalam bidang seni lukis tentunya Anda akan merasa kesulitan untuk membuat sebuah lukisan yang indah. Namun di web browser banyak sekali aplikasi2 website yang dapat untuk menciptakan sebuah gambar atau lukisan, yang cukup mudah dalam pembuatanya.


Bomomo adalah sebuah aplikasi website yang dapat Anda pergunakan untuk mengekpresikan diri Anda secara leluasa membuat karya seni abstrak dengan mudah hanya menggunakan browser Anda. Cara membuatnya pun cukup sederhana, dengan bentuk interface layar berwarna putih ada bisa melukis atau menggambar secara leluasa dengan alat bantu toolbar yang menyediakan beberapa pilihan kuas untuk membuat karya agung Anda.


Setelah Anda selesai membuat gambar yang Anda inginkan, Anda dapat menyimpanya dengan format PNG atau JPG pada menu control bar seperti gambar berikut :


Link : http://bomomo.com/

11 comments:

Unknown said...

wah ini nih info yang paling gress. langsung ke Teh Ka Fee ko....siipppp

Anonymous said...

@rohman : expresikan bakatmu kang, langsung di corat-coret biar kayak anak sma yang baru lulus :)

Anonymous said...

weks..bisa buat gambar lendir gak bos.. ??

Anonymous said...

bener2 blog info baru....salut..mas di link ya?hehehehe

Anonymous said...

idem ama bro fariez bisa yang lendir ga yach

Eko Priyanto said...

@Fachia & Putraeka : Waduh ngeres aja nih pikiranya, lagi sangek ya :)

@Muji : Sudah saya link tuh mas, silahkan di cek aja di tabs link, Thanks ya

Oke-oke said...

waduh....Bomomo, apalagi tuh tool...ck..ck..makin bnayk aja fasilitas utk memanjakan webmaster/blogger...
nice info ko...coool :)

Anonymous said...

weks.. njenengan niki sing isine lendir terus..

Anonymous said...

Wah kren ko ini lagi yang om cari..thanks ya infonya. sukses selalu :)

Imnoval said...

wao coba kotak komentar dan sekalian mau bilang ternyata mas eko juga berbakat loh

Anonymous said...

wah makin keren aja nih infonya. cobain ah :)

Post a Comment

Please left your comment below